Susu belut merupakan salah satu minuman herbal yang dibuat dari bahan – bahan rempah pilihan Indonesia. Susu belut memiliki bentuk kemasan yang menarik dan sudah mendapat izin dari Dinas kesehatan dan Badan POM. Manfaat dari susu belut dipercaya dapat mengatasi keluhan kesehatan yang dirasakan untuk pencegahan dan pengobatan penyakit. Berikut ini kandungan yang terdapat didalam susu belut :
- Jahe yang mengandung senyawa bernama zingeron yang baik untuk menjaga kekebalan sistem tubuh. (Baca juga : Manfaat air jahe)
- Temulawak rempah alami Indonesia yang mengandung sejuta senyawa yang bermanfaat untuk kesehatan tubuh. (Baca juga : Manfaat temulawak)
- Cabe jawa yang merupakan salah satu tanaman tropis yang berasal dari Indonesia. ( Baca juga : Manfaat cabe jawa)
- Daun sambiloto yang bermanfaat untuk mengatasi masalah kesehatan. ( Baca juga : Manfaat daun sambiloto )
Itulah beberapa kandungan alami dari rempah – rempah yang terdapat didalam susu belut yang telah dikemasi. Adapun manfaat yang dirasakan saat mengkonsumsi susu belut ini antara lain adalah sebagai berikut :
1.Sistem pencernaan menjadi lancar
Pencernaan yang sehat adalah sumber kesehatan bagi tubuh secara keseluruhan. Salah satu contoh sehatnya sistem pencernaan adalah buang air besar yang rutin dilakukan. Untuk mendapatkan kesehatan sistem pencernaan bukanlah hal yang sulit. Dengan tercukupinya kebutuhan serat didalam tubuh maka pencernaan akan menjadi lancar. Serat banyak terkandung didalam buah dan sayuran, itulah mengapa buah dan sayuran merupakan menu wajib setelah beberapa jam sesudah makan. Selain mengkonsumsi buah dan sayuran pilihan lain yang baik untuk menjadikan sistem pencernaan kancar adalah dengan rutin minum susu belut setiap hari.
2. Menambah berat badan
Manfaat susu belut dibidang kesehatan berikutnya adalah menambah berat badan. Bagi sebagian orang mungkin untuk menambah berat badan sangatlah mudah dilakukan. Namun ada juga yang kesulitan untuk menambah berat badan meskipun 1 kilogram . Bagi yang mengalami kesulitan untuk menambah berat badan cobalah untuk minum susu belut sebagai minuman alami sehari – hari.
3. Baik untuk masa pertumbuhan
Pada masa pertumbuhan setiap anak memerlukan bantuan penambahan nutrisi agar pertumbuhan mereka menjadi lebih optimal. Seperti pertumbuhan tinggi badan, berat badan dan nutrisi yang ideal. Karena susu belut terbuat dari bahan alami sehingga baik bagi anak untuk dikonsumsi dimasa pertumbuhannya. Masa pertumbuhan yang baik bagus untuk masa depan anak nantinya.
4. Meningkatkan metabolisme didalam tubuh
Sistem metabolisme didalam tubuh diperlukan untuk mengubah lemak menajdi energi. Dan pembakaran lemak menjadi energi ini berkaitan dengan lancarnya sistem metabolisme didalam tubuh. Cara alami untuk meningkatkan sistem metabolisme didalam tubuh dapat dilakukan dengan olahraga selama beberapa jam. Selain olahraga rutin mengkonsumsi susu belut juga baik untuk meningkatkan metabolisme didalam tubuh Anda. Cobalah untuk mengkonsumsi susu belut ini setiap satu hari sekali.
5. Menjaga kesehatan sistem reproduksi
Sistem reproduksi berfungsi untuk menhasilkan keturuna bagi pasangan suami istri. Kesehatan reproduksi wajib untuk dijaga karena banyak virus yang dapat menyerang dari luar dan menganggu kesehatan sistem reproduksi. Memang lebih baik mencegah dari pada mengobati. Untuk itu jika Anda ingin melakukan pencegahan sistem reproduksi dari penyakit dalam yang mengintai ada baiknya memilih meminum susu belut setiap hari untuk pencegahan. Namun tetap perhatikan kemasannya bahwa susu belut yang dibeli adalah susu belut yang asli yang kaya kaan manfaat.
6. Stamina selalu terjaga
Stamina diperlukan untuk menjaga kesehatan tubuh dari dalam. Stamina yang terjaga juga diperlukan untuk menjalankan aktifitas sehari – hari. Salah satu manfaat untuk menjaga stamina didapat dengan rutin mengkonsumsi susu belut sebagai minuman penambah stamina. Terlebih mengkonsumsi susu belut ini cocok untuk semua jenis usia. Jadi orang dewasa yang memerlukan stamina lebih untuk menyelesaikan pekerjaannya dapat memilih untuk mengkonsumsi susu belut ini.
7. Mengobati sakit kepala
Sakit kepala merupakan salah satu gangguan yang diderita dikepala seperti rasa nyut – nyutan bisa terjadi disebagian kepala dan seluruh kepala. Pada umumnya sakit kepala bisa terjadi secara tiba – tiba sehingga dapat menganggu aktifitas harian Anda. Untuk melakukan pencegahan bagi Anda yang memiliki riwayat sakit kepala bisa memilih untuk minum susu belut pada setiap malam hari menjelang tidur.
8. Ginjal
Ginjal didalam tubuh manusia berfungsi untuk menyaring racun yang ada didalam tubuh untuk dibuang bersama dengan urine. Begitu vitalnya kerja ginjal sehingga menjaga kesehatan ginjal diperlukan untuk mendapatkan ginjal yang sehat hingga tua nanti. Ginjal didalam tubuh manusia berjumlah dua passang terletak pada posisi kanan dan kiri. Manfaat minum susu belut salah satunya adalah untuk menjaga kesehatan organ ginjal. Cobalah mengkonsumsinya secara rutin dan rasakan manfaatnya didalam tubuh.
9. Anemia
Anemia terjadi karena kurangnya kemampuan senywa bernama hemoglobin didalam darah untuk mengikat oksigen. Padahal kegunaan oksigen didalam darah diperlukan sekali. Akibat dari anemia ini adalah penderita mudah merasakan lelah, ngantuk dan terkadang dalam anemia yang akut penderita akan merasakan sesak nafas. Sudah lama cara alami yang aman untuk diminum bagi penderita anemia adalah dengan meminum susu belut. Anda dapat membelinya di toko – toko ataupun minimarket yang menyediakan susu belut. Sesampai dirumah tunggu hingga malam hari karena susu belut ini lebih baik diminum pada malam hari menejelang akan tidur. Minum susu belut ini bisa untuk orang dewasa dan juga anak – anak.
10. Asam urat
Asam urat banyak diderita oleh orang tua yang sudah berusia lanjut. Asam urat memiliki ciri – ciri dengan rasa nyeri yang hebat disekitar sendi ditubuh. Dalam kondisi yang parah asam urat bisa menyebabkan penderita mengalami kelumpuhan untuk sementara waktu. Pada dasarnya asam urat dapat kambuh saat pantangannya dimakan. Bagi penderita asam urat dilarang untuk makan makanan yang mengandung lemak yang tinggi dan kolesterol. Karena hal ini akan menyebabkan asam urat menjadi kambuh kembali. Untuk mengobati asan urat Anda dapat memilih mengkonsumsi minuman susu belut. Susu belut mengandung senyawa yang dapat menormalkan kembali kadar asam urat dalam darah. Karena untuk mengobati asam urat makan minum susu belut ini dapat diminum sebanyak dua kali dalam sehari yaitu pada malam hari dan pagi hari. (Baca juga : Manfaat buah naga merah untuk asam urat)
Cara Mengonsumsi Susu Belut
Setelah membeli produk susu belut terdapat beberapa takaran dan aturan yang dapat dibaca sesuai dengan pentunjukanya antara lain :
- Tuangkan air panas kedalam gelas dengan jumlah setengah gelas saja.
- Masukkan susu belut untuk dewasa 1 sendok makan dan anak – anakn setengah sendok makan.
- Aduk hingga merata dan langsung diminum.
Jadi susu belut ini tidak hanya bisa dikonsumsi oleh orang dewasa namun anak – anak dalam masa pertumbuhan juga bisa mengonsumsinya. Dan waktu yang tepat untuk minum susu belut ini adalah malam hari sesudah makan. Untuk pencegahan susu belut ini cukup diminum sebanyak satu kali sehari. Sedangkan untuk mengobati penyakit maka susu belut dianjurkan diminum dua kali sehari saat pagi dan malam hari.
Efek Samping Susu Belut
Pada dasarnya mengonsumsi susu belut tidak menimbulkan efek samping karena susu belut terbuat dari bahan alami. Hanya saja susu belut yang dikonsumsi adalah susu belut asli. Saat sekarang ini banyak susu belut yang beredar dan ternyata palsu. Susu belut palsu yang dikonsumsi memang memberikan efek samping pada tubuh. Mulai dari penimbunan cairan didalam tubuh sehingga bagian tubuh menjadi bengkak hingga timbulnya penyakit berbahaya lainnya. Untuk itu sebagai konsumen Anda harus waspada terhadap susu belut palsu yang banyak dijual dipasaran.
Artikel Terkait Lainnya
Kulit cempedak bagi kesehatan merupakan informasi yang sangat bermanfaat jika anda ketahui sedini mungkin. Seperti yang sudah pasti anda ketahui, buah cempedak adalah buah yang cukup populer konsumsinya oleh masyarakat Indonesia. Lalu bagaimanakah dengan manfaat kulitnya? Sejujurnya, hampir tidak ada yang mengetahui apa manfaat dari kulit cempedak bagi kesehatan. Untuk itulah disusun artikel ini yang […]
Bagi Anda pecinta buah-buahan, apel menjadi salah satu yang direkomendasikan untuk Anda. Apel diketahui memiliki banyak sekali manfaat bagi kesehatan. Salah satu jenis apel yang sangat disarankan untuk Anda konsumsi adalah apel manalagi. Apel ini merupakan apel yang berwarna hijau. Jika pada dasarnya buah-buahan yang memiliki warna kulit yakni hijau, biasaya diindekasikan oleh masyarakat sebagai […]
Penampilan bagi setiap orang adalah salah satu poin penting, karena penampilan menentukan daya tarik dan meningkatkan kepercayaan diri. Ada banyak hal yang dianggap mengganggu penilaian, salah satunya berat badan. Bagi beberapa orang yang memiliki berat badan diatas normal biasanya mengatasinya dengan merutinkan olahraga dan menjaga pola makan. Bahkan tidak sedikit juga yang melakukan berbagai macam […]
Masih banyak kalangan masyarakat yang belum mengenal tentang buah carica ini. Buah Carica hanya dapat tumbuh di dataran tinggi saja. Meskipun buah Carica memiliki banyak sekali manfaat yang dapat Anda rasakan namun sayangnya buah carica hanya dapat anda temukan di dataran tinggi saja. Buah cariaca merupakan buah yang berasal dari Amerika yang di mana buah […]
Ciplukan merupakan tanaman liar yang biasanya hidup diantara semak-semak. Tingginya berkisar antara 40-70 cm. Tanaman ciplukan memiliki buah berukuran kecil yang terbungkus oleh kelopak yang melingkupinya. Namun dibalik ukurannya yang berukuran kecil ternyata buah ciplukan menyimpan begitu banyak khasiat dan kegunaan. Buah ini memiliki manfaat terutama dalam bidang kesehatan. Dahulu, sebagian orang membiarkan tanaman ini […]