Legundi (bahasa latin: vitex trifolia L.) merupakan salah satu tanaman yang tumbuh di daerah tropis dengan ukuran tumbuhan yang hanya 1 hingga 4 meter saja. pohon legundi sangat terkenal dalam dunia medis karena memiliki banyak kasiat bagi tubuh dan bisa mengobati berbagai jenis penyakit di dalam tubuh.

daun legundi

daun legundi

Tanaman legundi ini sangat cantik dan memiliki bunga bewarna ungu sehingga juga cocok bila digunakan sebagai tanaman hias. Bila rajin memangkas tanaman legundi akan tumbuh dengan lebih baik karena perutmbuhannya akan bercabang rapat dan lebih kekar. Untuk menanamnya bisa menggunakan sistem stek batang yang menggunakan batang yang tidak terlalu tua atau juga bisa menggunakan bijinya namun membutuhkan waktu yang lumayan lebih lama.

Kandungan nutrisi dan gizi di dalam tanaman legundi

Tanaman legundi sangat kaya akan nutrisi dan kandungan gizinya berupa viteksin, casticin, artemetin, luteolin, friedelin, sitosterol, glukosida, trimetil quercetagetin, triterpenoid friedelin, isoorientin, dan glukuronid. Kandungan antioksidannya juga sagat tinggi terutama di bagian daun dan buah legundi yang diambil dari senyawa flavonoid, tripenoid dan sterol. Bukan itu saja namun semua bagian dari tanaman legundi ini mengandung minyak astiri yang di dalamnya tersusun dari kamfer, pinen dan sineol terpinylasetat.

Manfaat daun legundi

Ada beberapa jenis penyakit yang bisa diobati dengan daun legundi ini, diantaranya adalah sebagai berikut:

1. Sebagai obat cacingan

Manfaat daun legundi pertama adalah untuk obat cacingan. Cara menggunakannya dengan menyiapkan daun legundi sebanyak 15 gram atau secukupnya. Kemudian daun legundi yang sudah disiapkan tersebut direbus selama 15 menit saja hingga mendidih dan diamkan sebentar. Setelah cukup dingin anda bisa menyaringnya dan kemudian meminum air rebusan tadi.

2. Pengobatan penyakit TBC dan paru-paru

  • Siapkan daun legundi sebanyak yang anda butuhkan atau setengah genggam saja
  • Anda juga menambahkan daun waru lengis yang masih muda sebanyak 5 muda
  • Siapkan pula parutan bidara upas sebanyak 1 sendok makan saja
  • Siapkan pula daun pegagan ¼ genggam tangan
  • Kencur yang sudah diparut sebanyak 1 sendok makan
  • Setelah bahan sudah siap semua kemudian rebus bahan dengan menggunakan 6 gelas air hingga tersisa kira-kira 3 gelas.
  • Setelah mendidih, angkat air rebusan dan tunggu beberapa saat hingga dingin
  • Setelah itu saring ramuan dan minumlah ramuan ini 4 kali dalam sehari untuk mendapatkan kasiat yang lebih optimal.
  • Lakukanlah secara rutin selama 3 bulan
  • Usahakan untuk tidak melewatkan satu hari pun dalam mengkonsumsi ramuan ini

3. Mengobati sakit batuk

  • Siapkan daun legundi sebanya 5 gram
  • Siapkan pula ruas kencur sebanyak 6 gram
  • Siapkan 5 gram kunyit
  • Kemudian jangan lupa untuk menyiapkan air sebanyak 115 mili liter
  • Setelah bahan siap kemudian rebuslah air dan tuangkan bahan hingga mendidih selama 15 menit
  • Setelah matang diamkan sebentar hingga tidak terlalu panas
  • Saring ramuan dan minumlah secara rutin sebanyak 1 kali sehari
  • Lakukanlah secara rutin selama 14 hari

4. Mengatasi pembesaran rahim

  • Siapkan satu genggam daun legundi
  • Sipakan pula 6 gram tanaman temu hitam
  • Sediakan kurang lebih 1 liter air
  • Setelah bahan siap rebuslah air dan masukan bahan tadi ke dalam air rebusan hingga mendidih
  • Setelah matang, diamkan beberapa menit
  • Minumlah ramuan sebanyak 1 kali sehari dan dilakukan secara rutin
  • Lakukanlah selama 7 hari

5. Mengobati penyakit limpa

  • Siapkan satu genggam daun legundi yang masih segar
  • Sediakan juga cuka
  • Setelah bahan siap, pipis atau tumbuk daun legundi dengan menambahkan sedikit cuka
  • Setelah itu tempelkan pada perut pada bagian kiri dimana organ limpa berada

6. Mengobati radang dan sakit tenggorokan

  • Siapkan daun legundi 7 gram
  • Air sebanya 1 liter
  • Saat bahan sudah siap semua kemudian direbus
  • Air rebusan tadi digunakan untuk berkumur
  • Lakukanlah secara rutin dalam waktu satu minggu

7. Mengobati sesak nafas dan sebagai obat muntah darah

  • Siapkan daun legundi sebanyak tiga tangkai atau 9 lembar daun legundi
  • 3 lembar daun sembung (blumea balsamifera)
  • Siapkan pula daun serawung (orcinum gratisimum) sebanyak 3 lembar
  • Rebus bahan yang sudah disiapkan dengan 3 gelas air belimbing hingga menjadi 1 gelas saja.
  • Minumlah air rebusan tadi secara rutin sebanyak 2 kali dalam sehari tiap pagi dan sore hari hingga sesak nafas dan muntah darah sembuh.

Demikian beberapa manfaat yang bisa didapatkan dengan menggunakan daun legundi sebagai obat berbagai penyakit. Obat herbal ini banyak dicari oleh orang karena keampuhannya dan sebagai salah satu cara untuk mengurangi konsumsi obat kimia yang memberikan berbagai efek samping pada tubuh. selamat mencoba!

Solusi Meningkatkan Hasil Panen Buah dan Sayuran

Alphamien – Nutrisi Organik Cair, Membuat Tanaman Lebih Sehat dan Energik

Hasil Panen Meningkat, Ramah Lingkungan aman untuk manusia dan ternak
isi 1 Liter

Untuk Harga Silahkan SMS Kami ke 087899161334 / 081278351356

Tanda Nomor Industri : 530/87/421.107/tdi/2008

Kandungan : Mix Konsorsium Bakteri, Enzim Organik, Mineral Organik ( N, P, K, Ca, Cl, Fe, Mg, Mn, Zn), Asam Amino dan Extrak Jerami

Manfaat :

  • Sayuran, buah dan tanaman hias/bunga menjadi lebih bercahaya dan sehat
  • meningkatkan mutu dan bobot hasil panen
  • menghilangkan residu pestisida yang menempel didaun bunga dan buah
  • meningkatkan kelezatan rasa sayuran dan buah
  • melindungi tanaman dari hama dan penyakit
  • meningkatkan kesegaran hasil panen dua kali lipat
  • memperbaiki dan memperkaya bahan organik tanah

Karakteristik

Menghilangkan residu pestisida dari jenis Organochiorin : Aldrin, Endrin, Dieldrin, Heptachlor, Klorpiripos, Lindan, BHC, DDE, DDT dan Endosulfan yang menempel pada daun, bunga dan buah.

Aplikasi tanaman : penyiraman dan penyemprotan untuk tanaman buah, sayuran dan tanaman hias, Padi, Jagung, dan tanaman lainnya

cara pemakaian

pada tanaman buah

– encerkan Alphamien dengan perbandingan 1 tutup botol pupuk alphamien dengan 5 liter air, aduk hingga rata, semprotkan dengan menggunakan spinkler, 1 kali seminggu pada umur tanaman 2 bulan masa pemeliharaan hingga menjelang panen.

pada tanaman sayur

– encerkan Alphamien dengan perbandingan 1 tutup botol pupuk alphamien dengan 5 liter air, aduk hingga rata, semprotkan dengan menggunakan spinkler, 1 kali seminggu selama masa pemeliharaan hingga menjelang panen.

pada tanaman hias

– encerkan Alphamien dengan perbandingan 1 tutup botol pupuk alphamien dengan 5 liter air, aduk hingga rata, semprotkan dengan menggunakan spinkler, 1 kali seminggu selama masa pemeliharaan hingga menjelang panen.

UNTUK HARGA / KETERSEDIAAN BARANG SILAHKAN SMS KE 081278351356 / 087899161334 – BPK ROYAN – NO CALL

Cara Pemesanan : SMS ke 081278351356 / 087899161334, tuliskan : Pesan Pupuk Alphamien, Jumlah yang dipesan, Nama Anda dan Alamat Kirim Lengkap (untuk menentukan ongkos kirim)

Contoh SMS :
Pesan Pupuk Alphamien, 2 botol , Tono, Jl. Kalibaru Timur Rt 004/01 Pasar Nangka Kel. Utan Panjang Kec. Kemayoran, Jakarta 10620

Dan Kami akan membalas sms Anda untuk Data transfer dan konfirmasi Pengiriman Pupuk Alphamien ke Anda.

Untuk waktu malam hari, Anda tetap bisa sms order Anda dan pada pagi hari kami akan membalas sms Anda.

Tags: artikel budidaya belimbing wuluh, belimbing wuluh obat jerawat, belimbing wuluh pdf, belimbing wuluh untuk jerawat, kandungan belimbing wuluh, khasiat belimbing wuluh kesehatan, klasifikasi belimbing wuluh, manfaat belimbing wuluh
Advertisements

Artikel Terkait Lainnya

Kulit cempedak bagi kesehatan merupakan informasi yang sangat bermanfaat jika anda ketahui sedini mungkin. Seperti yang sudah pasti anda ketahui, buah cempedak adalah buah yang cukup populer konsumsinya oleh masyarakat Indonesia. Lalu bagaimanakah dengan manfaat kulitnya? Sejujurnya, hampir tidak ada yang mengetahui apa manfaat dari kulit cempedak bagi kesehatan. Untuk itulah disusun artikel ini yang […]

Bagi Anda pecinta buah-buahan, apel menjadi salah satu yang direkomendasikan untuk Anda. Apel diketahui memiliki banyak sekali manfaat bagi kesehatan. Salah satu jenis apel yang sangat disarankan untuk Anda konsumsi adalah apel manalagi. Apel ini merupakan apel yang berwarna hijau. Jika pada dasarnya buah-buahan yang memiliki warna kulit yakni hijau, biasaya diindekasikan oleh masyarakat sebagai […]

Penampilan bagi setiap orang adalah salah satu poin penting, karena penampilan menentukan daya tarik dan meningkatkan kepercayaan diri. Ada banyak hal yang dianggap mengganggu penilaian, salah satunya berat badan. Bagi beberapa orang yang memiliki berat badan diatas normal biasanya mengatasinya dengan merutinkan olahraga dan menjaga pola makan. Bahkan tidak sedikit juga yang melakukan berbagai macam […]

Masih banyak kalangan masyarakat yang belum mengenal tentang buah carica ini. Buah Carica hanya dapat tumbuh di dataran tinggi saja. Meskipun buah Carica memiliki banyak sekali manfaat yang dapat Anda rasakan namun sayangnya buah carica hanya dapat anda temukan di dataran tinggi saja. Buah cariaca merupakan buah yang berasal dari Amerika yang di mana buah […]

Ciplukan merupakan tanaman liar yang biasanya hidup diantara semak-semak. Tingginya berkisar antara 40-70 cm. Tanaman ciplukan memiliki buah berukuran kecil yang terbungkus oleh kelopak yang melingkupinya. Namun dibalik ukurannya yang berukuran kecil ternyata buah ciplukan menyimpan begitu banyak khasiat dan kegunaan. Buah ini memiliki manfaat terutama dalam bidang kesehatan. Dahulu, sebagian orang membiarkan tanaman ini […]