Petani Yang sudah Bersertifikat RSPO Di Indonesia. Seiring dengan banyaknya produksi dari kelapa sawit terutama CPO muncul kecurigaan dari berbagai pihak terutama LSM asing yang mengkampanyekan bahwa produksi ini dilakukan dengan merusak lingkungan. Hal inilah yang membuat pengusaha kelapa sawit dan stake holdernya melakukan pertemuan yang akhirnya menghasilkan RSPO (Rountable Sustainable Palm Oil). Sertifikasi RSPO […]
Luas Kelapa Sawit Indonesia Hingga 2013. Perkebunan kelapa sawit di Indonesia terus bertambah seiring dengan potensi bisnisnya yang sangat mengairahkan apalagi di tahun 2014 ini harga kelapa sawit di tingkat petani lebih besar dari Rp. 2000/kg tandan buah segar. Sehingga sering di temukan banyak pengalihan lahan yang awalnya adalah untuk tanaman pangan di alih fungsikan […]
Petani Kelapa Sawit Terjebak Prilaku Konsumtif. Setiap orang yang bertemu dengan petani yang satu ini akan merasa sensasi berbeda karena yakin pendapatannya sangat besar terutama saat ini yang terbantu dengan harga yang berada di kisaran Rp. 2.000. Tetapi dari hasil penelusuran admin konsultasi sawit ternyata berbeda karena kemewahan tersebut hanya semu dimana petani kelapa sawit […]